Rabu, 22 Januari 2014

Bilingual : Bahan Pemanis Dalam makanan dan minuman


                  
Bahan Pemanis Dalam makanan dan minuman

Pengertia
Bahan pemanis adalah bahan kimia yang ditambahkan pada makanan atau minuman yang berfungsi untuk memberikan rasa manis.
Pemanis ada dua jenis yaitu,Pemanis buatan dan pemanis alami.
Pemanis Alami,adalah pemanis yang berasal dari bahan-bahan yang memeng tersedia dilingkungan kita,seperti gula yang terbuat dati tebu.
Pemanis buatan,adalah pemanis yang  sengaja dibuat untuk meninggkatkan rasa pada makanan atau minuman,namun terkadang pemanis buatan sama sekali tidak memiliki nilai gizi.
Sweeteners are chemicals that are added to foods or beverages which serves to provide a sweet taste.
 There are two types of sweeteners, artificial sweeteners and natural sweeteners.
Natural sweetener, is a sweetener derived from the materials available memeng our environment, such as sugar cane made ​​dati.
Artificial sweeteners, sweetener that is intentionally made ​​to meninggkatkan taste in food or drink, but sometimes not at all artificial sweeteners have no nutritional value.


1.      Aspartam
Aspartam adalah jenis pemanis buatan yang paling umum, terdiri dari dua asam amino, fenilalanin, dan asam aspartat. Aspartam awalnya di kaiykan dengan kanker otak pada tikus jika di konsumsi dalam jumlah besar.
1.      aspartame
Aspartame is an artificial sweetener types of the most common, consisting of two amino acids, phenylalanine and aspartic acid. Aspartame was originally on the hook
 with brain cancer in rats when consumed in large quantities.

    2 . siklamat merupakan merupakan zat yang bersifat karsinogen. Karsinogen adalah zat yang menyebabkan kanker. Zat-zat karsinogen dapat menyebabkan kanker dengan cara mengubah DNA dalam sel tubuh, dan mengganggu proses biologi.
2. cyclamate is a carcinogenic substance. Carcinogens are substances that cause cancer. Carcinogenic substances can cause cancer by altering DNA in the cell body, and interfere with biological processes.
  3. Polylos
Polylos adalah gula alkohol, dan tidak semanis pemanis buatan. Polyos ditemukan dalam konsentrasi rendah pada buah. Polyos aman namun jika dikonsumsi dalam jumlah besar akan menyebabkan rasa tidak aman, seperti efek pada lambung, polyos bertindak sebagai pencahar.
Polylos is a sugar alcohol, and no artificial sweeteners as sweet. Polyos found in low concentrations in the fruit. Polyos safe when taken in large quantities will cause a sense of insecurity, such as effects on the stomach, polyos act as a laxative.


2. Pemannis Natural/alami
1. Pemanis nutrifi
Pemanis alami yang menghasilkan kalori. Berasal dari tumbuhan, hewan, dan
hasil pengurain karbohidrat. Pemanis ini bisa mengakibatkan obesitas.
1. sweeteners nutrifi
Calorie natural sweetener produced. Derived from plants, animals, and
results pengurain carbohydrates. This sweetener can cause obesity.
2. Pemanis nonnutriffi
Pemanis alami yang tidak menghasilkan kalori. Berasal dari tumbuhan dan dari
kelompok protein
2. sweeteners nonnutriffi
Natural sweetener that does not produce calories. Derived from plants and from
group of proteins

Pemanis
1.      Dampak Positif
Fositif Efect
a. Pemanis dapat di gunakan dalam berbagai produk makanan dan minuman.
b. Pemanis dapat meningkatkan cita rasa dan aroma, memperbaiki sifat – sifat fisik, sebagai pengawet, memperbaiki sifat – sifat kimia.
c. Merupakan salah satu sumber kalori bagi tubuh.
d. Pemanis buatan dapat membantu dalam manajemen mengatasi kelebihan berat badan, control glikosa darah dan kesehatan gigi.
a. Sweeteners can be used in various food and beverage products.
b. Sweeteners can enhance the flavor and aroma, improve properties - physical properties, as a preservative, improve properties - chemical properties.
c. Is one source of calories for the body.
d. Artificial sweeteners can be helpful in dealing with the excess weight management, blood glycated control and dental health.

2.      Dampak Negatif
Negative Efect
Dampak negatif penggunaan pemanis sintetis

a. Pemanis sintetis dipasarkan sebagai satu produk diet, tapi ini sama sekali bukanlah produk untuk diet. Kenyataannya, ini dapat menyebabkan berat tubuh bertambah karena dapat membuat kecanduan karbohidrat.Membuat berat tubuh Anda bertambah hanyalah sebuah hal kecil yang dapat dilakukan oleh pemanis sintetis
b. Pemanis sintetis adalah bahan kimia beracun yang dapat merubah kimiawi pada otak dan sungguh mematikan bagi orang yang menderita parkinson.
c. Bagi penderita diabetes, hati-hatilah bila mengkonsumsi untuk jangka waktu lama atas produk yang mengandung pemanis dengan kadar gula tinggi karena dapat menyebabkan koma, bahkan meninggal.
a. Synthetic sweetener marketed as a diet product, but this is by no means for diet products. In fact, this may lead to increased body weight because it can be addictive karbohidrat.make your body weight increases just a little thing that can be done by artificial sweeteners
b. Synthetic sweeteners are toxic chemicals that can alter brain chemistry and really deadly for people with Parkinson's disease.
c. For diabetics, be careful if you consume for a long time on products that contain high-sugar sweetener because it can lead to coma and even death.

ahit di dalam mulut. Hal tersebut dapat dilakukan percobaan sebagai berikut :

Alat dan Bahan :
- 2 gelas yang berisi air putih
- 1 sendok teh sakarin
- 1 sendok teh gula putih

Cara kerja :
- Isilah 1 gelas yang berisi air putih dengan 1 sendok teh sakarin kemudian aduk hingga merata
- Kemudian isilah 1 gelas yang berisi air putih yang lain dengan 1 sendok teh gula putih kemudian aduk hingga merata
- Mintalah beberapa orang temanmu untuk mencicipi masing-masing air tersebut !
- Tanyakan kepada masing-masing temanmu bagaimana pendapat mereka tentang rasa dari masing-masing air tersebut !
B. Saran
 Untuk para konsumen berhati-hatilah dalam memilih minuman kemasan.
Ø Salah satu caranya agar kita dapat meminimalisir penggunaan pemanis buatan yaitu:
For consumers be careful in choosing beverage packaging. Ø One of the ways that we can minimize the use of artificial sweeteners, namely:
-melihat komposisi dari produk minuman tersebut jangan tergiur dengan harga yang murah.
-look at the composition of the beverage products should not be tempted by the low price
- Untuk para produsen agar lebih memperhatikan bahaya dari penggunaan
Ø pemanis buatan yang berlebihan jangan hanya memikirkan keuntungan semata.
- For the producers to pay more attention to the dangers of using artificial sweeteners excessive Ø Do not just think about profit.

Semoga bermanfaat ya, jangan lupa di comment ye mas dan mbak bro....:)

0 komentar:

Posting Komentar